PNS di Bandar Lampung mengeluh karena Gaji ke-13 Hingga Kini Belum Juga Cair










Bandar Lampung, UNDERCOVER - Kabag keuangan Wilson Paisol,SE.,MM menerangkan bahwa keterlambatan gaji Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Lingkungan Pemerintahan Kota (Pemkot) Bandar Lampung belum menemui titik terang, Kamis (12/08/21)

Sejumlah Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Bandar Lampung mengeluh karena Gaji ke-13 hingga kini belum juga cair. Padahal, dana itu dibutuhkan bagi kebutuhan ekonomi keluarga mereka.

Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kota Bandar Lampung, Wilson Paisol mengatakan pemerintah pusat melalui Kementerian Keuangan RI menjelaskan bahwa rekomendasi pencairan gaji PNS sedang dilakukan

" Inklut dari Dana Alokasi Umum (DAU) yang setiap bulan itu nama nya harus kita simpan ujungnya karena, dibagi 12 harus nya dibagi 14 " kata Wilson,

Selain itu kata Wilson Paisol para gaji ke-12 itu udh di ambil duluan dan untuk gaji ke-13 menunggu sampe duit nya cukup serta sedang di upayakan.(Aldosanja)

Post a Comment

Previous Post Next Post